Minggu, 20 Februari 2011

Sekolah

Di halaman ini anda akan temukan informasi, tugas-tugas dan juga  kumpulan foto-foto kegiatan budaya, sekolah, maupun kegiatan-kegiatan lain. Semoga foto-foto ini menambah pengetahuan semua pihak. Silahkan menyaksikan. Matur nuwun.

1. My School :  Tempoe doeloe dan Sekarang
Topik : School

Image and video hosting by TinyPic
Sekolahku Dahulu
 SMAK 1 berencana membangun sekolah yang lebih bagus. Inilah kondisi sekolah sebelum dibongkar dan kondisi sekarang. Bagi yang dahulu pernah merasakan sekolah di Lorong ini, silahkan mengenang masa-masa SMA tempoe doeloe. Dahulu ini adalah lorong kelas XII IPS sampai Ruang Band.
Sekarang gedung ini telah  rata jadi tanah. SMAK 1 merupakan sekolah yang sudah lama berdiri. Sehingga bangunan yang lama perlu direnovasi. Rencana untuk merenovasinya sudah lama, namun baru terwujud pada tahun 2011-2012. Rencananya renovasi di lingkungan SMAK 1 berlangsung selama 3 tahap. Tahap yang pertama adalah membangun kompleks SMAK 1. Dan ini sudah terealisir, dengan jumlah kelas 12, dengan ruangan-ruangan lainnya, seperti ruang musik, doa, dapur, server dsb.


Gedung Baru

2. TuGas Sekolah
Bagi siswa-siswi yang mengikuti mata pelajaran Sosiologi, silahkan melihat inventarisir tugas-tugas yang dapat di kerjakan. Semoga bermanfaat.

3. Foto-foto kegiatan
SMAK Cirebon mempunyai banyak sekali kegiatan. Silahkan anda melihat berbagai foto kegiatan yang dilakukan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar